Selain suku asli rejang, kabupaten rejang lebong juga terdapat suku lembak yang barada di wilayah sindang, mereka juga memiliki adat istiadat sendiri dan bahasa sendiri.
seperti tari-tarian mereka juga memiliki tari bujang gadis.
salah satunya yaitu lagu tradisonal kromong 12 dari daerah lembak sindang merdiko ( padang Ulak tanding , Kepala Curup, Pelalo )lagu ini merupakan lagu pengiring tari bujang gadis di lembak.
source :by Margaret Kartomi Jan. 1981 Lembak Sindang Merdiko & Padang Ulaktanding,Curup, Kabupaten Kejang Lebong.Monash University
0 comments:
Post a Comment